Suara Sumatera - Timnas Indonesia U-22 membawa pulang medali emas usai mengalahkan Thailand pada laga final sepakbola SEA Games 2023 di Kamboja.
Indonesia mengalahkan Thailand dengan skor 5-2. Kemenangan itu membuat harum nama bangsa dan masyarakat bangga.
Kegembiraan pun meliputi para pemain yang berhasil meraih medali emas. Dalam unggahan akun Instagram @pssi, terlihat para pemain tidur tidur berkalung medali emas ditemani boneka maskot SEA Games 2023.
Mereka tidur telanjang dada dan selimut putih. Sejumlah foto memperlihatkan mereka tampak tidur pulas.
"Tidur nyenyak, Garuda Nusantara!," tulis keterangan akun, dikutip Rabu (17/5/2023).
Unggahan itu mendapatkan reaksi dari warganet. Berbagai komentar dituliskan oleh warganet atas kemenangan Timnas Indonesia U-22.
"Selamat buat perjuangan kalian mendapatkan emas. Awas photo gaya posisi gini ada pihak tertentu demenn banget," tulis warganet.
"Pemenang mah bebas..," ucap warganet.
"Mental anak muda, moga bagus sampe senior!," kata warganet.
Sebelumnya, Presiden Jokowi mengaku senang karena Indonesia sudah lama menantikan medali emas SEA Games.
Berita Terkait
-
Ganjar: Nggak Boleh Ada Matahari Kembar, Nanti Pemimpinnya Bingung, Anak Buahnya Bingung
-
UGM Buka Pintu: Siap Ungkap Data Akademik Jokowi Jika...
-
Forkompinda Jatim Sowan Jokowi di Solo: Ada Apa?
-
Soal Pertemuan dengan Jokowi, Bahlil Tegaskan Jajaran Menteri Satu Komando di Bawah Prabowo
-
Digeruduk Dokter Tifa dkk, UGM Akui soal Ijazah Jokowi: Kami Siap jadi Saksi di Pengadilan
Tag
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Unik
-
Pria yang Aniaya Petugas Dishub Medan Ditangkap
-
Haji Faisal Disemprot Publik Gegara Ikut Campur Hubungan Fuji dan Aaliyah: Duta Klarifikasi Paling Benar!
-
Selebgram Aphrodita Mayangsari Bolehkan Umrah Bareng Pacar, UAS: Itu Bathil!
-
Wapres Ma'ruf Amin Cerita soal Kentut Setan Tingkat RT hingga Nasional
-
Viral Kabar Petugas Dishub Medan Ditikam, Polisi Bilang Dipukul
Terkini
-
Siti Badriah Ditolak Manggung Gegara Pakaian Terlalu Seksi, Sang Suami: Penuh Kemaksiatan!
-
Maia Estianty Pamer Berhijab Jelang Umrah ke Tanah Suci, Tissa Biani: Cantik Banget!
-
Aaliyah Massaid Masuk Rumah Sakit, Thariq Halilintar Siaga Menemani: Ajudan
-
Karier Melejit di Dunia Hiburan, Soimah Dikira Punya Pegangan Mistis: Aku Iyain
-
Airlangga soal Kabar Gibran Masuk Partai Golkar: Kita Lihat Saja