CEK FAKTA: Innalillahi, Komedian Mandra Meninggal Dunia, Benarkah?

Aktor dan komedian Mandra lagi-lagi dikabarkan meninggal dunia. Kabar itu beredar internet lewat unggahan video akun YouTube.

R. Salayo
Rabu, 25 Januari 2023 | 15:30 WIB
CEK FAKTA: Innalillahi, Komedian Mandra Meninggal Dunia, Benarkah?
Mandra dan Suti Karno mengunjungi Stasiun Gambir, Jakarta. (Falcon Pictures)

Suara Sumatera - Aktor dan komedian Mandra lagi-lagi dikabarkan meninggal dunia. Kabar itu beredar internet lewat unggahan video akun YouTube.

“Innalillahi, Komedian Mandra Mendadak Meninggal Dunia, Para Artis Tak Menyangka Secepat Ini” begitu narasi yang beredar.

Informasi meninggalnya komedian asal Betawi itu disebar akun YouTube Seleb Viral. Video tersebut dibagikan pada 18 Januari 2022 dan sudah ditonton lebih dari 10 ribu kali.

CEK FAKTA: Innalillahi, Komedian Mandra Mendadak Meninggal Dunia, Benarkah? [turnbackhoax]
CEK FAKTA: Innalillahi, Komedian Mandra Mendadak Meninggal Dunia, Benarkah? (sumber: turnbackhoax)

Tahun lalu, pelawak Mandra juga dikabarkan meninggal dunia. Kabar tersebut beredar di grup WhatsApp awak media.

Baca Juga:CEK FAKTA: Jemput Langsung ke Penjara, Ayah Brigadir J Bebaskan Bharada E dan Ferdy Sambo Kaget, Benarkah?

"Innalillahi wa innaillaihi rojiun. Semoga almarhum Mandra yang selalu menghibur kita diterima di sisiNya. Aamiin," demikian bunyi pesan beruntun yang beredar pada Kamis (14/4/2022) lalu.

Tapi kabar tersebut tak bergulir begitu lama. Mandra buru-buru mengklarifikasi untuk membantahnya.

"Hehehe iya, iya, dengar. Sudah tadi malam (dengar kabar diisukan meninggal dunia)," kata Mandra sambil tertawa.

Lantas, benarkah klaim video yang menyebutkan Mandra meninggal dunia?

Berdasarkan penelusuran turnbackhoax -- jaringan Suara.com, video yang beredar tersebut justru berisi bantahan informasi yang salah mengenai kematian Mandra.

Baca Juga:CEK FAKTA: Heboh Kabar Duka Indra Bekti Meninggal Dunia, Benarkah?

Narasi yang dibacakan dalam video identik dengan artikel yang ditulis oleh VIVA yang diunggah pada 14 April 2022 dengan judul “Geger Mandra Dikabarkan Meninggal Dunia, Ini Faktanya”.

Melansir akun Instagram @layardramarcti, saat ini Mandra masih terlibat dalam drama televisi “Si Doel The Series” yang ditayangkan stasiun televisi RCTI.

Kesimpulan

Video yang beredar tidak menjelaskan kematian aktor dan komedian Mandra, melainkan bantahan dari informasi kematiannya yang sudah beredar sebelumnya. Atas dasar itu, konten tersebut masuk kategori koneksi yang salah.

Entertainment

Terkini

Masturbasi dan onani adalah aktivitas normal bagi pria maupun wanita. Rata-rata mereka yang melakukan onani mayoritas yang belum menikah atau memiliki pasangan.

Unik | 19:08 WIB

Sinden dan presenter Soimah Pancawati dikenal sebagai artis santai yang sederhana. Saat di rumah, Soimah kerap hanya memakai kaos oblong dan juga tanpa make up.

Entertainment | 17:12 WIB

Perihal kedekatan dengan Maxime Bouttier, Luna Maya memang tidak mau berbicara banyak

Entertainment | 17:08 WIB

Celine Evangelista digosipkan pepet Raffi Ahmad. Kedekatan Celine Celine Evangelista yang berstatus janda itu dengan suami Nagita Slavina, memang kembali disorot netizen.

Entertainment | 16:53 WIB

Lina Mukherjee masih berstatus tersangka atas kasus penistaan agama gara-gara makan babi sambil membaca bismillah. Namun, selebgram itu tidak lagi ditahan.

Entertainment | 16:05 WIB

Lina Mukherjee tidak ditahan dengan alasan kesehatan.

Entertainment | 16:00 WIB

Sejak melepaskan cadarnya, Inara Rusli masih jadi gunjingan publik. Wanita yang masih dalam proses cerai dengan Virgoun itu kerap dipuji cantik dan menawan.

Entertainment | 15:39 WIB

Sang suami sampai memusuhi Nursyah karena tidak suka dengan sikapnya yang terlalu keras terhadap Indah Permatasari

Entertainment | 15:32 WIB

Artis Ita Rahma membintangi film layar lebar bergenre horor berjudul Spirit Doll. Dalam film garapan sutradara Azhar Kinoi Lubis itu, Ita beradu peran dengan Anya Geraldine dan Samue Rizal.

Entertainment | 15:25 WIB

Nikita Mirzani memamerkan foto sedang berbaring bertabur uang dolar Amerika Serikat.

Entertainment | 15:11 WIB

Anies mengaku mendukung Mitch Evans karena merupakan pemenang dari Formula E Jakarta 2022 lalu.

Metropolitan | 18:04 WIB

Anies meyakini Jakpro dan panitia penyelenggara tahun 2024 bisa mengambil keputusan terbaik untuk ajang balap mobil listrik ke depannya.

Metropolitan | 17:50 WIB

Hal ini disampaikan Anies saat menghadiri hari pertama Formula E Jakarta 2023 di Jakarta International E-Prix Circuit (JIEC), Ancol, Jakarta Utara, Sabtu (3/6/2023).

Metropolitan | 14:25 WIB

Kepada awak media, eks Gubernur DKI ini mengaku tak diundang hadir ke ajang balap mobil listrik internasional itu.

Metropolitan | 13:39 WIB

Menurut informasi yang diperoleh Suara.com, Anies sengaja untuk membeli tiket guna menyaksikan balap mobil.

Metropolitan | 12:57 WIB

Ferry Maryadi tidak menemukan apa yang salah dengan caranya menunjukkan rasa sayang pada anaknya sendiri.

Gosip | 21:35 WIB

Ada sejumlah alasan yang membuat Raisa hingga kini belum mau mengumbar anaknya di media sosial

Gosip | 21:06 WIB

Dalam foto terlihat Luna Maya mengenakan gun putih, sementara Maxime Bouttier memakai setelan jas dengan dasi kupu-kupu.

Gosip | 20:52 WIB

Kim Seon Ho mengaku gugup bertemu dengan penggemarnya di Indonesia.

Gosip | 20:45 WIB

Nora Alexandra cemburu ketika sang suami kerap digoda dan dikirimi foto tak senonoh di Instagram.

Gosip | 20:00 WIB
Tampilkan lebih banyak